
250 g mentega
150 g margarin
(bila ingin menggunakan mentega semua, siapkan 400 g mentega)
28 kuning telur
1 putih telur
2 sdm susu bubuk
70 g terigu
1 sdm cokelat bubuk
250 g gula castor
1 sdt ovalet
Vanili
Cara membuat:
150 g margarin
(bila ingin menggunakan mentega semua, siapkan 400 g mentega)
28 kuning telur
1 putih telur
2 sdm susu bubuk
70 g terigu
1 sdm cokelat bubuk
250 g gula castor
1 sdt ovalet
Vanili
Cara membuat:
- Kocok mentega, margarin, dan susu bubuk dengan mixer sampai lembut.
- Di wadah terpisah, kocok telur, gula, dan vanili dengan mixer selama 20 menit. Tambahkan ovalet, kocok kembali selama 5 menit.
- Masukkan adonan mentega yang sudah dikocok ke dalam adonan telur, aduk dengan mixer perlahan hingga tercampur rata.
- Masukkan tepung terigu sambil diayak, aduk perlahan menggunakan spatula.
- Bagi adonan menjadi 3 bagian. Beri satu bagian adonan dengan cokelat bubuk yang diayak.
- Masukkan masing-masing adonan ke dalam 3 loyang ukuran 25 x25 cm yang telah dioles mentega dan ditaburi terigu.
- Panggang dalam oven dengan suhu 180◦C.
Penyelesaian:
- Beri selai seluruh permukaan kue yang telah dipanggang.
- Tumpuk ketiga bagian kue yang sudah matang dan diberi selai, dengan urutan kuning-cokelat-kuning.
- Ratakan sisi-sisinya dengan pisau.
- Potong-potong dengan ukuran sesuai selera.
Resep oleh Ny. Ani Nugroho.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar